Cara Membuat Kohu-Kohu Yang Enak

- Januari 07, 2017

Cara Membuat Kohu-Kohu Yang Enak

 
Home mentimun resep masakan taoge Cara Membuat Kohu-Kohu Yng Enak Cara Membuat Kohu-Kohu Yng Enak Hana K Pada Sabtu, September 14, 2013 Kohu-Kohu

Bahan-bahan Kohu-Kohu

  • 100 gram taoge pendek
  • 1 buah mentimun, belah, iris tipis
  • 1 ikat bayam, petik daun, rebus sebentar
  • 50 gram kacang panjang, potong-potong rebus sebentar
  • 15 lembar daun kemangi
  • 1/2 butir kelapa parut kasar
  • 3 buah cabai merah
  • 3 butir bawang merah
  • 1 sendok teh terasi
  • 3 cm kencur
  • 1/4 sendok teh garam

Cara Membuat Kohu-Kohu

  1. Taoge dicuci bersih, tiriskan
  2. Campur kelapa, bumbu halus, garam. Aduk rata. Kukus, angkat
  3. Kasih taoge, mentimun bayam, kacang panjang, daun kemangi. Aduk rata
  4. Hidangkan
Bagi atau bisa juga dikatakan untuk 4 porsi

Source Articles & Image : anekakreasiresepmasakan.blogspot.co.id

Seputar Cara Membuat Kohu-Kohu Yang Enak

Advertisement
 

Cari Artikel Selain Cara Membuat Kohu-Kohu Yang Enak